Author: Yuni

  • Pemilihan meja kerja yang nyaman dan ergonomis

    Meja kerja merupakan salah satu furnitur penting yang harus dipertimbangkan dengan baik dalam ruang kerja. Sebagai tempat untuk melakukan aktivitas kerja, meja kerja harus memenuhi persyaratan yang nyaman dan ergonomis agar bisa mendukung produktivitas dan kesehatan penggunanya. Berikut merupakan tips pemilihan meja kerja yang nyaman dan ergonomis. Pilih meja kerja yang cukup besar Pemilihan meja…

  • 7 Rekomendasi Alat Pengukur Detak Jantung Terbaik

    โ€”

    by

    in

    Memilih alat pengukur detak jantung yang tepat bisa membantu Kamu memantau kesehatan jantung Kamu dan meningkatkan kebugaran Anda. Namun, dengan banyaknya pilihan yang tersedia, bisa jadi sulit untuk menentukan alat pengukur detak jantung yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Karena itu, disini kami akan membagikan tips dan Rekomendasi alat pengukur detak jantung terbaik dan tercanggih yang…

  • Mengenal Lebih Dekat dengan Filosofi Tumpeng yangย Sangat Indah

    Khususnya bagi masyarakat Jawa pastinya sudah tidak asing lagi dengan nama tumpeng. Di Jawa sendiri tumpeng merupakan nasi yang umumnya akan dihidangkan pada acara-acara besar seperti syukuran dan perayaan lainnya. Namun hidangan itu bukan hanya sekedar nasi saja melainkan di dalamnya terdapat filosofi yang cukup indah. Untuk lebih jelasnya mengenai filosofi tumpeng langsung saja baca…

  • Filosofi Lauk Nasi Tumpeng Terdekat di Depok

    โ€”

    by

    in

    Nasi tumpeng sebenarnya tidak hanya sebuah kuliner akan tetapi juga mempunyai filosofi yang terletak pada setiap lauk tambahannya. Penyajian dari nasi tumpeng ini membentuk kerucut yang berhubungan dengan gunung yang artinya sebagai tempat rena dan memiliki nilai sakral bagi masyarakat Jawa. Adanya nasi tumpeng ini juga dinilai mempunyai hubungan yang sangat erat dengan surga dan…

  • Ketahui Niat Sholat Jamak Qoshor bagi Umat Islam yang Berhalangan

    Islam merupakan agama yang memudahkan para umatnya dalam hal apapun. Dalam kondisi tertentu, ibadah dalam islam memiliki keringanan yang dinamakan sebagai rukhsah. Salah satu bentuk kekurangannya yaitu dengan melakukan jama dan qoshor sholat. Untuk mengetahui niat dan tata caranya lebih lanjut, simak penjelasan di bawah ini. Niat dari Sholat Jamak Qoshor Perlu anda ketahui bahwa…

  • Doa Untuk Orang Meninggal dan Maknanya Dalam Islam

    โ€”

    by

    in

    Dalam ajaran Islam, bila seseorang meninggal maka adalah kewajiban untuk umat muslin mendoakannya. Terdapat bacaan khusus yang akan dipanjatkan untuk orang yang sudah meninggal. Mendoakan orang yang sudah meninggal ini juga disebutkan dalam sabda Rasulullah SAW yaitu, โ€œApabila seseorang telah meninggal dunia, seluruh amalnya akan terputus kecuali 3 hal, yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat,…

  • Cara Menghilangkan Ngantuk di Sekolah

    Terkadang mengantuk menjadi salah satu hambatan utama bagi seorang siswa saat sedang fokus belajar dan mendengarkan pelajaran. Setelah beberapa menit mendengarkan dan materi pelajaran, mata langsung terasa berat disertai dengan menguap yang tak tertahankan. Lantas bagaimana cara menghilangkan ngantuk saat belajar di sekolah? Yuk cari tahu jawabannya berikut ini. 1. Melakukan Peregangan Kecil Salah satu…

  • Cara Memperkenalkan Diri saat Wawancara Beasiswa

    โ€”

    by

    in

    Selama proses pengajuan beasiswa, wawancara beasiswa mungkin merupakan tahap yang paling sulit bagi semua orang. Memahami itu, untuk membantu Kamu lebih percaya diri, di bawah ini merupakan tips dan cara memperkenalkan diri saat wawancara beasiswa. Hal pertama yang perlu Kamu lakukan yaitu mencari tahu informasi tentang Universitas yang ingin Kamu ikuti melalui situs web resmi…

  • Mana Saja Universitas Dengan Jurusan Terbaik Di Indonesia Itu?

    Bagi Anda yang dalam waktu dekat ini akan segera lulus dari bangku Sekolah Menengah Atas alangkah baiknya untuk mengetahui jurusan Aktuaria. Aktuaria sendiri merupakan ilmu yang mempelajari terkait pengelolaan risiko keuangan dengan menggabungkan mapel matematika, statistik dan komputer. Nantinya seorang lulusan dari jurusan ini bisa bekerja di industri asuransi dan keuangan dengan gaji sekitar 4…

  • Contoh Proposal Beasiswa Pengertian dan Format Umum

    โ€”

    by

    in

    Proposal adalah suatu rencana yang dituangkan kedalam rancangan serta anggaran dan diaplikasikan atau dikerjakan. Namun poroposal hanya sampai batas perancangan saja, sebuah rancangan ini memiliki susunan yang sistematis dari perorangan yang digunakan untuk mengajukan beasiswa. Proposal bertujuan untuk meminta dukungan ataupun persetujuan dari pihak yang bersangkutan. Isi proposal memerlukan ketepatan juga tujuan yang jelas serta…